Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2021

Kolaborasi KAMMI Sleman dan Yayasan AKU salurkan 2000 Eksemplar Al-Qur’an di Kota Pelajar

  Yogyakarta-Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia (KAMMI) Pengurus Daerah Sleman berkolaborasi dengan yayasan Agen Kebaikan Ummat (AKU) melaksanakan gerakan Jelajah Kebaikan di Daerah Istimewa Yogyakarta. (12/02/2021) Gerakan Jelajah Kebaikan diikuti oleh belasan Mahasiswa dari berbagai kampus di Sleman seperti Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Yogyakarta (UPN “Veteran” Yogyakarta), Universitas Gadjah Mada (UGM), Universitas Islam Indonesia (UII), Institut Pertanian Stiper Yogyakarta (INSTIPER Yogyakarta), dan kampus lainnya. Ketua KAMMI Sleman, Imam Syaifu Wicaksono menyambut baik kolaborasi dengan mengatakan bahwa ia sangat senang dan berharap akan terus konsisten dalam berbuat kebaikan kepada masyarakat. “Saya sangat senang dan menyambut baik kolaborasi kebaikan ini. Semoga ini langkah awal kita untuk terus berbuat kebaikan kepada lebih banyak orang yang membutuhkan”, pungkas lelaki asli Ngaglik Sleman itu. Gerakan Jelajah Kebaikan menyalurkan Al-Qur’an yang berkisar 20